Tiang penerangan jalan PJU bulat kerucut/taper adalah tiang dengan profil bulat yang semakin mengecil proporsional sehingga
meniadakan proses press reduser (untuk menggabungkan ujung 2 buah pipa yang berbeda diameter)
seperti sambungan pada tiang listrik.
Tiang dibuat dari lembaran plat (bukan pipa) yang melalui proses tekuk press dengan menggunakan dies yang khusus dirancang untuk membentuk profil bulat kerucut. Tinggi tiang model tersebut dapat dibuat maksimal 12 meter langsung 1 segmen tanpa sambungan las maupun tinggi >12 mtr dengan cara penyambungan slip (slip joint) seperti pada tiang oktagonal. Kami produsen Tiang PJU bulat taper pertama di Indonesia.
Tiang Lampu PJU Lengan Tunggal: Model 1 |
Tiang Lampu PJU Lengan Tunggal: Model 2 |
Tiang Lampu PJU Lengan Tunggal: Model 3 |
Tiang Lampu PJU Lengan Tunggal: Model 4 |
Tiang Lampu PJU Lengan Ganda: Model 1 |
Tiang Lampu PJU Lengan Ganda: Model 2 |
Tiang Lampu PJU Lengan Ganda: Model 3 |
For inquiries:
PT. Helori Grahasarana
Puri Sentra Niaga Blok A No. 16
Jl. Raya Kalimalang, Jakarta Timur
(Sebelah Rumah Sakit Harum Siska Medika)
Email: info@helorigrahasarana.com
Call: 021-86605447
wa & mobile no: 08112873218
Kami Produsen yang menjual Tiang Lampu Sorot dan Tiang PJU Oktagonal harga murah pabrik langsung. Pabrik Jual Guardrail Pagar Pengaman Jalan, Tiang PLN/Tiang Listrik, Tiang Lampu High Mast, Tiang Penangkal Petir, Tiang CCTV, Tower lampu Lapangan Bola/Tiang Lampu Stadion, Tiang PJU Hias, Tiang Lampu Taman, Tower Monopole dan Tower Tripole. Berdiri sejak 1996
Kami menggunakan bahan baku pelat baja produksi dalam negeri berjenis SS400 (structural steel) merupakan sebuah baja rendah karbon (mild steel) yang sesuai standar ASTM A36 (American Society for Testing Materials) atau JIS G3101 (Japanese Industrial Standards). Biasanya baja ini diaplikasikan pada konstruksi jembatan, kapal laut, tangki minyak dan lainnya, yang diproses dengan mesin cnc (computer numerical control) untuk menghasilkan produk berkualitas tinggi dan handal.